PSP BLANK TAPI LCD TIDAK ADA MASALAH, SOLUSINYA?

Ditulis oleh: -

Jika anda memiliki PSP entah type 1000, 2000, atau 3000, Tentu tidak ingin tiba-tiba PSPnya blank, Tanpa anda ketahui sebabnya, Ya, dalam beberapa kasus hal ini terjadi karena terjadi fluktuatif muatan listrik pada mainboardnya. (read : http://ps3oon.blogspot.com/2011/12/psp-blank-tapi-lcd-tidak-ada-masalah.html)
Solusi yang harus anda pakai untuk mengatasinya adalah memeriksa tiap-tiap fuse yang berhubungan langsung
dengan bagian LCD, Sekarang kita lihat posisi fuse yang seharusnya anda periksa.


Setelah anda temukan Fuse yang dimaksud seperti tertera pada gambar yaitu fuse LD, Gantilah dengan fuse yang sama, Atau jika tidak punya fuse tersebut, Jumper saja pake kabel ataupun Timah, (read : http://ps3oon.blogspot.com/2011/12/psp-blank-tapi-lcd-tidak-ada-masalah.html) Tapi cara yang kedua ini sangat tidak disarankan karena bukan suolusi yang terbaik. Setelah anda Jumper maka sekarang akan terlihat seperti gambar dibawah ini.


Setelah anda melakukan hal ini Cobalah pasangkan kembali part semuanya pada console PSP, sekarang tekan tombol Power ON, Apakah LCD PSP sudah hidup, (read : http://ps3oon.blogspot.com/2011/12/psp-blank-tapi-lcd-tidak-ada-masalah.html). Jika psp ternyata sudah hidup berarti permasalahan yang anda alami telah selesai anda tuntaskan jika belum, hidup. lihatlah gambar dibawah ini.


Sekarang Jumperlah atau Bridge dengan timah solder. Lihat pada gambar dibawah ini. (Sekali lagi yang namanya ngejumper dalam dunia elektronik adalah tindakan akhir yang bisa diambil, jika part yang sama sulit di dapat...!!) read : http://ps3oon.blogspot.com/2011/12/psp-blank-tapi-lcd-tidak-ada-masalah.html


Jika LCD dan backlight tidak masalah saya jamin PSP anda sekarang bakal "Prikitiew" meminjam istilah dari sule.. selanjutnya silahkan simak posting berikutnya....


Tutorial service semua playstation
PS3 ylod, PSP Brick, PS2HDD
Dibuat oleh : MERPATI - PS
rudie777
Yuanita Budiman
[0361] 2735745 - 081558001488
Email : rudie777@ymail.com
Jl Merpati 36 Monang-Maning DPS - BALI.

0 comments "PSP BLANK TAPI LCD TIDAK ADA MASALAH, SOLUSINYA?", Baca atau Masukkan Komentar

Post a Comment