PENGGANTI SOLDER WICK ALA PS3OON

Ditulis oleh: -


PROLOOG :

Seringkali, Eyang berhadapan dengan proses pencabutan sebuah IC
Bahasa kampungnya adalah, Proses Desoldering
Ternyata, Dalam proses desoldering ini. Penggunaan SolderWick
Sangat dibutuhkan sekali. Sayang ngga semua daerah Incu Eyang.
Toko Elektronik, ada menjualnya.
Lantas kalo ngga ada. Harus  pake apa ngakalinnya.
Siip McGyver akan menunjukan  aksinya...



SOLUSI :

Cari kabel Stik yang sudah tidak terpakai, Misalkan sudah pendek.
Atau ada kabelnya yang putus ditengah, Tapi panjangnya masih lumayan.
Buka Plastiknya, Kuliti sampai terlihat tembaganya, Pilin-pilin atau kepang.
setelah itu, Amplas kulit tembaganya, Sampai Warnanya lebih menyala.terang.
Sekarang incu tinggal pake...Seperti menggunakan solder wick.
Pilin aja cu seperti milin bulu ketek....hehehehehe
Setelah itu dipipihkan dengan menumbuknya serta membuatnya Gepeng.
Sekarang incu tinggal pake, trik inovasi ala PS3OON.

BAHASAN YANG SESUAI DENGAN ARTIKEL INI
1]. BAGAIMANA MENGUKUR JALUR YANG PUTUS PADA PS2
2]. MAIN PS2 DI PC, CARANYA?
3]. PS2 SLIM SERING KEJADIAN OPTIK MENJADI LELEH ? BAGAIMANA MENGATASINYA ?
4]. HARDISK PS2 BERMASALAH TIDAK TERDETEKSI PADA SAAT COPY GAME
5]. (PS2DCDMP) v0.99





Tutorial service semua playstation : PS3 ylod, PSP Brick, PS2HDD
Dibuat oleh : MERPATI - PS
rudie777-Yuanita Budiman
[0361] 2735745 - 081558001488
Email : rudie777@ymail.com
Jl Merpati 36 Monang-Maning DPS - BALI.


Mencari Artikel yang anda butuhkan, Silahkan Buka bagian ARSIP

1 comments: