MENGHIDUPKAN FUNGSI PS2 GAME BACKGROUND PADA OPL 0.8

Ditulis oleh: -

NB : Yang dimaksud background Game disini adalah, Sebuah gambar yang muncul melatari judul sebuah game yang dipilih pada PS2 OPL, Jadi tiap ganti game atau berpindah memilih gamenya, Otomatis gambar latarnyapun berubah, Jadi anda bisa bedakan sama gambar Thema OPL. [read : http://ps3oon.blogspot.com/2011/12/menghidupkan-fungsi-ps2-game-background.html].

Cara mengaktifkan Fasilitas Background pada OPL adalah :

1. Buatlah sebuah folder baru dan berinama "ART" pada root HDDexternal.
2. Anda Cari backgound Games, Searching aja deh di google. ketikan "Games Background Art".
3. Hidupkan PS2HDD OPL 0.8 anda, Dan masuklah ke menu "Display Settings".
4. Hidupkan Pilihan "ON", pada submenu "Enable Cover Art".
5. Setelah berubah anda simpan setingan tadi dengan memilih "Save Settings".
6. Keluarlah dari menu tersebut, Dengan memilih "EXIT" Maka PS2HDD OPL akan restar.
7. Pada menu list Game OPL 0.8, Anda sekarang scroll/pilih Game.....Ucapkan terima kasih nya dong jangan sungkan, Ya.

Beberapa postingan terkait :
1. MEMBUAT PS2 OPL
2. CARA MENGISI GAME OPL


Tutorial service semua playstation
PS3 ylod, PSP Brick, PS2HDD
Dibuat oleh : MERPATI - PS
rudie777
Yuanita Budiman
[0361] 2735745 - 081558001488
Email : rudie777@ymail.com
Jl Merpati 36 Monang-Maning DPS - BALI.

0 comments "MENGHIDUPKAN FUNGSI PS2 GAME BACKGROUND PADA OPL 0.8", Baca atau Masukkan Komentar

Post a Comment